Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
Tutorial Mengaktifkan GUI Mode Pada Termux

Tutorial Mengaktifkan GUI Mode Pada Termux


Hai guys , sudah lama banget nih mimin gak update, maklum jadwal kuliah + tugas banyak banget :3 ...Ok pada kesempatan kali ini mimin kasih tau cara mengaktifkan GUI Mode pada termux kalian,,.. apa sih GUI itu ? sedikit penjelasan GUI (Graphical User Interface) adalah media virual dimana dapat membantu user untuk memberi perintah tertentu tanpa mengetik perintah tersebut intinya jika biasanya kalian menggunakan tools ditermux dengan perintah perintah tertentu kali ini mimin bakal kasih tau cara mengubah ke versi yg seperti aplikasi di dekstop. langsung saja ke tutorialnya....

1.Buka termux kalian
2. Download dan install vnc viewer DISINI
3. Ketik apt install x11-repo
4. Masukkan perintah apt update
5. Masukkan perintah apt install tigervnc
6. Masukkan perintah apt install libuuid
7. Jika sudah ketik vncserver lalu enter , setelah itu kalian diminta memasukkan password dan juga verifikasinya , jika berhasil tampilannya akan seperti ini
8. Selanjutnya ketik export DISPLAY=":1", lalu buka vnc viewer kalian
9. Buat koneksi baru isi bagian addres dengan "localhost::5901" untuk angka menyesuaikan dengan localhost yang sudah dibuat pada step 7.untuk nama koneksi bisa kalian isi sesuka hati kalian.
10. Berikutnya click koneksi yang kita buat tadi, nanti akan dimintai password , nah disini kalian masukkan password yang kalian buat di step 7 tadi
11. Terakhir Click continue dan hasilnya akan seperti ini

Nah itu tadi sedikit tutorial dari mimin semoga bermanfaat untuk kita semua , tetap semangat dan terus berkarya , see you next time ^^
Open Comments

Posting Komentar untuk "Tutorial Mengaktifkan GUI Mode Pada Termux"